Siapa sih yang tidak kenal Mas Sugeng Riyadi atau biasa di panggil Mas Sugeng, Bagi anda yang sudah lama berkecimpung di Dunia Blogging pasti mengenalnya. Bukan hanya pembuat Template Terbaik di Indonesia, Mas Sugeng juga banyak mengispirasi para Blogger pemula (Seperti saya). Banyak template mas sugeng yang sudah digunakan oleh para blogger indonesia maupun Blogger Luar Negeri, Baik itu template yang Gratisan sampai yang Premium.
Dari ke dua versi Gratis dan yang Premium pastilah mempunnyai Kelebihan dan kekurangan masing-masing. Yang Gratis sudah jelas mempunnyai Kelebihan dari segi biaya yaitu Gratis, namun mempunnyai kekurangan dari segi fitur di bandingkan dengan yang premium. sedangkan yang Versi Premium hanya mempunnyai satu kekurangan yaitu Template ini tidak Gratis, untuk bisa menggunakan Template Premium ini setidaknnya harus mengeluarkan Biaya sebesar 100 Ribu. Diantara Template Premium buatan Mas Sugeng adalah Evo Magz dan Fastest Magz. yang sudah terbukti dan Terjamin kelebihannya.
Tidak hanya membuat yang Versi premium, Mas Sugeng juga membuat Template Versi Gratisannya yang juga mempunnyai kelebihan tersendiri seperti Seo Friendly, Responsive dan Masih banyak lagi. Untuk melihat selengkapnnya template buatan Mas Sugeng, bisa anda lihat di bawah ini. Mungkin aja ada yang cocok dengan selera anda.
1. Mas Sugeng Blogger Template 2015
Mas Sugeng Blogger Template ini merupakan Template pertama buatan mas sugeng, mungkin anda tidak percaya jika Template ini dibuat 99% mengunakan HP Nokia C2-01. Bagi anda yang tidak percaya bisa anda baca Cerita dari mas sugeng tentang pembuatan Template ini Disini, Template ini juga sudah banyak melalui Proses pembaruan mulai dari tahun 2011 sampai yang paling baru yaitu Tahun 2015. Jika anda tertarik silahkan di download template Mas Sugeng 2015 ini.
2. Brosense Blogger Template
Untuk Selengkapnya Silahkan Kunjungi :
http://sugeng.id/brosense-template-paling-mantab-untuk-adsense/
3. Ramai Blogger Template
DemoClick here DownloadClick here
Untuk Selengkapnya Silahkan Kunjungi :
http://sugeng.id/ramai-template-blogger-responsive-gratis/
4. Blogku Blogger Template
Template yang paling baru dibagikan Mas Sugeng adalah Blogku Template, Sejak blog mas sugeng yang lain (Tutorialblogku.com.) dialihkan ke blog utama mas sugeng yaitu Sugeng.id, Template ini mulai dibagikan secara Gratis oleh Mas Sugeng, Dengan desain yang hampir mirip dengan blog utama Mas Sugeng, template sangat saya recommendasikan bagi anda yang mau mencari template untuk blog personal dan Template ini juga saya gunakan di blog saya yang lain yaitu Informasi Magz. Anda tertarik dengan template ini silahkan di download di bawah ini.
Untuk Selengkapnya Silahkan Kunjungi :
http://sugeng.id/download-gratis-template-blogger-responsive-untuk-blog-personal/
Nah silahkan di download template Gratis buatan Mas sugeng diatas, Saya jamin Responsive dan SEO Friendly, Namun bila anda ingin membeli yang premium anda bisa membelinnya langsung di Mas Sugeng, untuk melihat Screnshoot nya bisa dilihat di bawah ini!
1. EVO Magz Blogger Template
Untuk Selengkapnya Silahkan Kunjungi :
http://sugeng.id/template-blogger-keren-banget-dan-responsive-abis/
2. Fastest Blogger Template
Commentnnya sama seperti Evo Magz diatas.
Untuk Selengkapnya Silahkan Kunjungi :
http://sugeng.id/fastest-magz-blogger-template/
Demikian Artikel tentang Kumpulan Template Buatan Mas Sugeng Terbaik, Jika anda ingin mempunnyai template premium diatas, silahkan beli langsung di Mas Sugeng, jangan download atau beli di tempat lain, Nanti yang rugi anda sendiri, Sekian dan Semoga bermanfaat.
Salah satu template yang di buat oleh blogger paling top dan keren, salam kenal gan :)
ReplyDelete